Rujukan Sebelum Membeli

10 Monitor Portable Murah Maret 2025 Mulai 800 Ribuan

Monitor portable menawarkan kebebasan kepada penggunanya. Baik kebebasan untuk berpindah tempat maupun kebebasan untuk bekerja secara multitasking. Dengan monitor portable pekerjaan juga bisa dilakukan dengan lebih cepat dan lebih mudah. Monitor portable murah pun menjadi buruan saat ini.

Meski ada sejumlah monitor portable yang harganya terjangkau, tentu dari segi kualitasnya yang tidak kalah bersaing dengan produk premium sekelasnya. Sehingga memungkinkan pengguna yang memiliki budget rendah bisa mendapatkan sesuai kebutuhan yang ada.

Nah, buat kamu yang ingin tahu rekomendasi monitor portable murah yang terbaik saat ini, berikut telah Yatekno kumpulkan 10 pilihannya. Yuk cek sampai tuntas!

10 Monitor Portable Murah Terbaik 2025

1. Johnwill 10.1 inch PC Portable Monitor

Harga Rp 870 Ribuan
BELI DI BUKALAPAK >>

Produk yang terdengar asing bagi konsumen awam, karena nama produknya yang jarang sekali tersorot oleh berbagai media teknologi manapun. Apalagi produk yang dihasilkannya dalam lini monitor portable bisa dikatakan sudah cukup lama dalam keluaran produknya dan sangat bersaing dikelasnya.

Monitor ini memiliki ukuran 10.1 inch panel IPS bertipe layar LCD yang memiliki display resolusi 1280 x 800 dengan ratio 16:10 cukup luas dalam segi pemakaiannya. Ditambah viewing angle 85 derajat dan built-in speaker yang sudah disematkan dalam monitor ini.

Monitor ini dalam menjalankan berbagai pekerjaan seperti menonton video, bekerja dan bermain game bisa dikatakan sangatlah bagus akan kualitas yang dihasilkannya. Terlebih dengan flekskbilitasnya dalam pemakaian membuat monitor ini nyaman digunakan.

2. Johnwill 13.3 Inch 2K Portable Monitor

Harga Rp 1,7 Jutaan
BELI DI BUKALAPAK >>

Monitor portable murah dari brand Johnwill dalam segi kualitas memang bisa dikatakan sangat bagus dan sangat bervariatif akan keunggulan tersendiri yang dimilikinya. Apalagi dari segi harga monitor ini sangat ramah di kantong pengguna.

Monitor ini memiliki tipe layar LCD panel IPS dengan display ratio 16:9 dibarengi ukuran layar 13.3 inch dalam ukuran resolusi 1920 x 1080 P dan viewing angle hingga 178 derajat. Tentunya monitor ini cukup luas dalam segi pemakaiaannya, apalagi monitor ini sudah di dukung format 2K.

Monitor portable ini sudah di dukung layar touchscreen yang sangat memudahkah pengguna dalam memilih aplikasi lewat sentuhan. Ditambah port HDMI dalam konektivitas ke prangkat keras yang lain dan port USB dalam membantu membuka file pribadi pengguna secara praktis.

Lihat juga: Kumpulan Monitor Gaming Murah – Mulai 1 Jutaan

3. KENOWA Portable Monitor 7 Inch

Harga Rp 980 Ribuan
BELI DI BUKALAPAK >>

Monitor Kenowa memiliki ukuran panel 7 inch dengan resolusi layar 1024×600 bertipe LCD yang bisa disesuaikan dengan kegunaannya yang variatif dalam menawarkan ke praktisan yang mumpuni di kelasnya. Jadinya cocok bagi pengguna yang aktif dan tidak mau ribet akan kabel yang menganggu.

Monitor ini sudah dilengkapi dengan aspect ratio 16:9 dengan port HDMI/VGA /AV input yang berguna dalam menikmati konten audio visual di prangkat pengguna secara praktis dan tidak ribet dalam ke absahan Full HD yang dihasilkannya membuat gambar yang diberikan terasa jelas dan jernih.

Apalagi monitor ini mampu bekerja dengan penggunaan kameranya yang ringkas dan praktis yang sempurna dalam penempatan di mobil untuk menunjang kenyamanan saat pengguna sedang mudik dan berjalan keluar bersama teman maupun keluarga.

4. KENOWA Portable Monitor 10 Inch

Harga Rp 1,3 Jutaan
BELI DI BUKALAPAK >>

Monitor dari merk produk yang sama namun memiliki keunggulan tersendiri yang dimilikinya. Apalagi monitor ini memiliki keunggulan dari segi ukuran layar 10 inch yang dimilikinya. Dimana hal ini dari segi keluasan monitor ini jauh lebih unggul dibanding pendahulunya.

Monitor ini juga sudah dilengkapi dengan port HDMI/VGA dan fitur Touch Screen yang dimilikinya, sehingga pemakaian terasa nyaman dan sangat praktis karena fitur layar sentuhnya yang memadai, ditambah hasil resolusi gambar hingga1366X768p yang terhitung jernih dari segi warnanya.

Monitor ini juga sangat multifungsi dari segi pemakaiannya, dikarenakan monitor ini sangat cocok dalam pemakaian yang meliputi pekerjaan di mesin KASIR, CCTV, teleskop hingga bermain video game layaknya Playstation dan X Box dengan pengaturan penggunaan yang praktis.

Lihat juga: Rentetan Monitor 24 Inch Murah – Mulai 1 Jutaan

5. KENOWA Portable Monitor 15.6 inch

Harga Rp 2,4 Jutaan
BELI DI BUKALAPAK >>

Masih dengan merk KNOWA dalam produk monitor portable nya yang memiliki fitur Touch Screen yang dibarengi dengan ukuran 15.6 Inch berpanel IPS HDR dengan resolusi 1920 x 1080 piksel. Ditambah baterai berkapasitas 6.000 mAh yang cukup besar dalam segi pemakaian yang ada.

Monitor ini juga sudah dilengkapi dengan fitur Eye Care yang memungkinkan kenyamanan pemakaian pengguna dalam pemakaian yang lama. Ditambah dengan port USB tipe C dan port HDMI/VGA yang meliputinya, membiat monitor ini sangat multifungsi dari segi pemakaian khususnya dalam bermain game.

Apalagi dengan adanya teknologi HDR yang dimilikinya membuat monitor ini mampu mengakomodir kontras kedalaman warna yang dihasilkan. Ditambah fitur flicker-free dalam mengakomodir lag yang terjadi saat beraktifitas dan built-in stereo pada speakernya yang menendang.

6. BEEX 15.6″ Portable Gaming Monitor

Harga Rp 2,5 Jutaan
BELI DI BUKALAPAK >>

Untuk pengguna yang mengaku sangat gamer sekali, mungkin monitor ini bisa jadi opsi dalam menunjang kebutuhan yang sedang pengguna butuhkan. Apalagi monitor portable ini sangat mudah untuk dibawa kemana-mana dan sangat praktis dalam menunjang kebutuhan gamer yang ada.

Monitor ini memiliki ukuran layar 15.6 inch dengan kedalaman warna hingga 16 juta kedalaman dan memiliki response time 3ms. Terhitung cukup jernih dengan hasil yang memuaskan dalam bermain game, dikarenakan warnanya yang cukup memukau.

Monitor ini sangat kompatibel di resolusi 480, 720, 1080 dalam pemutaran video hingga bermain game dengan tambahan speaker dual channel yang dimilikinya. Apalagi tambahan input port HDMI dan USB type-c membuat monitor ini sangat mudah dipasang ke prangkat mana saja.

Lihat juga: Jajaran Monitor Full HD Murah – Mulai 1 Jutaan

7. BEEX 15.6 inch 18T Touchscreen

Harga Rp 3,1 Jutaan
BELI DI BUKALAPAK >>

Monitor portable dari merk BEEX memanglah salah satu monitor terjangkau di kelasnya yang sangat membantu dalam pemakaian yang terhitung masif dan berat akan segi kualitas warna yang dihasilkannya khususnya dalam bermain video game.

Monitor ini memiliki ukuran 15.6 inch panel IPS yang yang di dukung resolusi 1920 x 1080p dengan tambahan fitur touchscreen, cukup luas untuk seukuran monitor portable. Apalagi akurasi warna yang dihasilkannya mencakup 99% sRGB dengan kedalaman 16 juta warna yang dihasilkannya.

Monitor ini dilengkapi dengan beragam fitur yang mumpuni dalam konektivitas prangkat yang dihubungkan seperti, speaker dual channel, input hdmi, type-c (DC in), type C (multifunction port) usbx1 built in, serta baterai kapasitas baterai 6000 mAh.

8. G-Story 15.6 inch GS156SM Portable Gaming Monitor

Harga Rp 2,8 Jutaan
BELI DI BUKALAPAK >>

Monitor portable murah untuk gaming dengan ukuran 15.6 inch dengan maksimal resolusi 1920 x 1080p yang dihasilkannya, ditambah teknologi terdepan dikelasnya yang memiliki kualitas yang tidak bisa di remehkan dalam segi saing dengan produk premium yang lainnya.

Monitor ini sudah dilengkapi dengan teknologi FreeSync dalam kenyamanan menikmati visual yang lebih mumpuni dalam beraktifitas bekerja sampai bermain game yang sudah dipadukan dengan High Dynamic Range bagi pengguna yang sangat kerad dalam bermain game.

Monitor ini juga sudah dilengkapi dengan port USB tipe-C yang berguna dalam mempermudah konektivitas ke prangkat yang pengguna inginkan, sehingga memberikan kebebasan akan kegunaan yang ingin pengguna gunakan di monitor portable tersebut.

Lihat juga: Pilihan Monitor 144Hz Murah – Mulai 2 Jutaan

9. ASUS LED Monitor 15.6 Inch Portable MB169B+

Harga Rp 3,5 Jutaan
BELI DI BUKALAPAK >>

Monitor portable seluas 15.6 Inch dan beresolusi Full HD. Berbekal daya listrik dari USB. Menjadikannya monitor portable berdaya USB paling tipis dan ringan dengan desain finishing metalik yang menarik dan begitu sensasional sepanjang mata memandang.

Apalagi Fitur Auto-Rotate dan bundling ASUS Smart Case menghadirkan Stand yang paling bisa menyesuaikan dengan kebutuhan yang ada. Terlebih monitor ini terhitung super tipis hingga 8.5 mm dan memiliki berat hanya 800 gram yang dimana monitor ini terhitung sangat ringkas dan mudah dibawa kemana-mana akan beratnya yang cukup ringan.

Monitor ini memiliki teknologi bernama ASUS Ezlink yang dimana sinyal video dari PC bisa ditata ulang sesuai dengan posisi Monitor, saat pengguna menggunakannya di posisi Potrait maka tampilan aplikasi akan berubah sesuai posisi pemakaian yang diinginkan.

10. Lenovo ThinkVision M14

Harga Rp 3,4 Jutaan
BELI DI BUKALAPAK >>

Lenovo ThinkVision M14 memiliki tampilan desain yang menawan dengan balutan perangkat bezel yang tipis dan ringkas sehingga cukup sedap dipandang. Dengan keunggulan fitur terdepan di kelasnya yang sangat mumpuni dalam segi pemakaian.

Monitor ini sudah dilengkapi dengan kickstand pada bagian belakangnya dalam menopan berdirinya monitor dan menyesuaikan sudut pandang layar monitor tersebut yang sudah dibekali dengan dua buah port USB type-C dalan konektivitasnya dan baterai dalan kegunaannya.

Dengan penempatan yang fleksibel monitor ini sangat mudah untuk dikoneksikan dengan perangkat lain tanpa harus kesulitan mengatur posisi layar. Karena monitor ini memiliki ukuran layar display 14 inch ditambah resolusi layar Full HD.

Lihat juga: Rekomendasi Monitor 4K Murah – Mulai 3 Jutaan

Penutup

Nah, itu dia sejumlah monitor portable murah terbaik yang bisa kamu pinang untuk menunjang kebutuhan multitasking kamu dengan perangkat lain. Dengan harga jual yang bervariatif, kelebihan dari masing-masing monitor di atas tentu berbeda, ya.

Tentang Penulis

Menyukai hal-hal yang berhubungan dengan game dan teknologi, saat ini menjadi Co-founder di YATEKNO.